
Rombongan dari Universitas Ahmad Dahlan yang terdiri dari Rosyidah, (Dekan FKM), Dyah Perwitasari, (Dekan Farmasi), Ana Hidayati (dosen Farmasi) dan Liena Sofina (Ketua Prodi IKM) memenuhi undangan dari University of Philippine Manila (UPM) untuk berkunjung ke Fakultas Kesehatan Masyarakat dan Farmasi. Agenda pada kunjungan tersebut, adanya pertemuan untuk membahas secara rincit entang Interpersonal Education. Pertemuan dan diskusi yang dihadiri oleh Dekan FKM, Dekan Farmasi, Ka.Prodi dari kedua universitas. Turut juga hadir Sekretaris Dekan UPM, Ketua dari Center for Community Health UPM, serta para pejabat terkait rencana implementasi Interpersonal Education.
Read more