Posts
UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL 2022-2023 dan UJIAN ULANG
/in Akademik, Pengumuman /by Dwi PurwantoBerdasarkan Surat Keputusan Rektor Universitas Ahmad Dahlan Nomor 114 Tahun 2022 disampaikan pengumuman sebagai berikut:
- UAS dilaksanakan sesuai kalender akademik (16 – 28 Januari 2023), diselenggarakan secara luring/offline.
- Mahasiswa peserta UAS adalah mahasiswa yang memenuhi persyaratan administratif dan terdaftar sebagai peserta matakuliah dan memenuhi ketentuan jumlah kehadiran dalam perkuliahan minimal 11 kali tatap muka.
- Mahasiswa mencetak secara mandiri kartu Ujian Akhir melalui portal masingmasing dan kemudian diverifikasi di TU.
- Verifikasi kartu ujian dilaksanakan pada tanggal 9 s.d. 12 Januari 2023 dengan syarat berikut ini :
- Menunjukkan Kartu/Buku Bimbingan akademik, minimal 3 x bimbingan dengan dosen wali pada semester berjalan
- Kartu ujian yang dicetak mandiri tanpa dilaminating
- Ujian Ulang dilaksanakan terjadwal dengan ketentuan sebagai berikut:
- Mata kuliah yang diujikan adalah mata kuliah yang terdaftar pada UAS
- Pendaftaran mulai tanggal 3-6 Februari 2023 melalui portal masingmasing
- Ujian Ulang per SKS @ Rp. 25.000, dibayarkan di Bank.
- Ujian dilaksanakan tanggal 9-14 Februari 2023
- Nilai Ujian Ulang Maksimal B
- Membawa bukti pembayaran ujian ulang sesuai dengan SKS yang diambil
- Mencetak Kartu Ujian Ulang dan di verifikasi TU
- Membawa Kartu Ujian UAS yang diverifikasi TU
Pengumuman ini dapat juga diunduh melalui tautan berikut [unduh]
Hubungi Kami
Kampus 3
Jl. Prof. DR. Soepomo Sh, Warungboto, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55164
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120
Faximille : 0274-564604
Whatsapp : 089520032034
Email : public.health@uad.ac.id | tu@ikm.uad.ac.id